Jumat, 31 Juli 2009

Sawi Asin

Sawi Asin



Bahan :

- Sawi pahit 5 kg -
- Garam 250 gram -
- Air kelapa kira-kiar 7,5 liter -

Cara membuat :

1. Angin-anginkan sawi hingga layu.
2. Remas-remas sawi sambil dilumuri garam hingga batangnya layu.
3. Cuci bersih sawi, peras jangan sampai hancur.
4. Buka lembaran sawi, taburkan garam secukupnya. Gulung atau lipat sesuai selera.
5. Atur sawi dalam wadah tertutup, tuang air kelapa hingga terendam. Tutup rapat.
6. Simpan dalam suhu ruang hingga berubah warna selama 2 malam.
7. Sawi asin siap digunakan.

Tips :
- Selalu gunakan sawi pahit atau biasa dikenal dengan sawi jabung. Sawi ini labih besar dan kokoh dari sawi pada umumnya.

Untu 10 bungkus

Koki - Edisi 0140 - 15 - 28 Januari 2009

0 komentar:

Posting Komentar

Ads

Popular Posts

Pengikut

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More