Rabu, 29 Juli 2009

Sosis Balut Talas

Sosis Balut Talas



Bahan :
- Talas bandung/bentul 50 gram, kukus, serut kasar/potong korek api -
- Keju cheddar 100 gram, serut kasar -
- Garam secukupnya -
- Sosi sapi 2 buah, potong 2 cm -
- Tepung terigu 50 gram -
- Telur ayam 1 butir, kocok lepas -
- Tepung pangko 75 gram -
- Minyak goreng 1 liter -
Cara membuat :
1. Campur talas, keju dan garam, aduk perlahan hingga rata.
2. Balut sosis dengan campuran talas, bentuk menyerupai jambu air.
3. Gulingkan adonan di atas terigu hingga rata, angkat. Celup adonan ke dalam telur, angkat dan gulngkan ke di atas tepung pangko.
4. Panaskan minyak, goreng adonan hingga kuning kecoklatan. Angkat dan tiriskan.
5. Sajikan.
Tips : Agar lebih nikmat sajikan dengan pelengkap cabai rawit, saus sambal atau saus taoco.

Untuk 12 buah

Koki - Edisi 0140 - 15 - 28 Januari 2009

0 komentar:

Posting Komentar

Ads

Popular Posts

Pengikut

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More