Selasa, 15 Juni 2010

Bakpao Manis Custard

Bakpao Manis Custard



Bahan roti/kulit :
- Tepung terigu protein tinggi 600 gram -
- Ragi 7,5 gram -
- Baking powder 7,5 gram -
- Air 200 ml -
- Susu cair 100 ml -
- Gula pasir 80 gram -

Bahan isi :
- Gula pasir 225 gram -
- Air 300 ml -
- Mentega 80 gram -
- Custard poedwr 60 gram -
- Tepung jagung 60 gram -
- Santan 100 ml -
- Susu cair 100 ml -
- Telur ayam 300 gram -

Cara membuat :
1. Adonan kulit : Campuran bahan kering hingga rata, tuang air dan susu cair. Uleni hingga rata. Diamkan adonan hingga mengembang.
2. Isi : Campur susu, air, gula dan mentega, masak hingga mendidih. Masukkan campuran tepung custard, telur, tepung jagung dan santan, aduk hingga mengental. Masukkan mentega, aduk hingga matang. Angkat.
3. Potong adonan kulit sesuai selera, masukkan adonan isi. Bulatkan. Istorahatkan adonan selama 10 menit.
4. Alasi bakpao dengan kertas roti, kukus selama 10 menit.
5. Alasi bakpao dengan kertas roti, kukus selama 6 menit.
5. Angkat dan sajikan hangat.

Untuk 20 buah

Koki - Edisi 00114 - Februari 2008

0 komentar:

Posting Komentar

Ads

Popular Posts

Pengikut

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More