Rabu, 10 Maret 2010

Gulai Ikan Tongkol

Gulai Ikan Tongkol



Bahan :
- 500 gram ikan tongkol, bersihkan, potong-potong -
- Garam, air jeruk nipis secukupnya -
- 2 sdm minyak tak jenuh -
- 2 sdm bawang merah, putih halus -
- 1 sdt unyit halus -
- 1/2 sdt ketumbar -
- Garam, air asam secukupnya -
- 1 gelas air -
- Cabai rawit sesuai selera -
- 1 sdm bawang goreng -

Cara mebuat :
1. Ikan dilumuri garam dan air jeruk. Diamkan 10 menit.
2. Panskan minyak. Tumis bumbu halus sampai harum. Masukkan ikan. Aduk-aduk.
3. Masukkan garam, air asam dan air, cabai rawit. Masak sampai mengental.
4. Sajikan dengan taburan bawang goreng.

Aura / Lezat Sehat 07

0 komentar:

Posting Komentar

Ads

Popular Posts

Pengikut

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More