Minggu, 25 Oktober 2009

Puding Karamel

Puding Karamel



Bahan :
- Gula pasir 50 gram -
- Air 15 ml -

Pudding :
- Susu cair 500 ml -
- Gula pasir 125 gram -
- Telur ayam 3 butir, kocok lepas, selama 2 menit -
- Vanilli 1 sdt -

Cara membuat :
1. Karamel : Masak gula dan air hingga berwarna coklat keemasan, angkat. Tuangkan karamel ke dalam cetakan tahan panas, sisihkan.
2. Pudding : Masak susu dengan gula pasir hingga hangat lalu tuang ke dalam telur kocok, aduk rata.
3. Tambahkan vanilli, aduk rata.
4. Tuang adonan puding ke dalam cetakan yang berisi karamel.
5. Letakkan cetakan di atas loyang datar berisi air. Panggang dalam oven bersuhu 180oC selama 60 menit atau hingga matang. Angkat dan dinginkan.
6. Sajikan dan hias sesuai selera.

Untuk 3 buah

Koki edisi 0014 - Maret 2004

0 komentar:

Posting Komentar

Ads

Popular Posts

Pengikut

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More