Stup Buah Kurma
Bahan :
- 10 buah kurma, potong kotak-kotak -
- 2 buah jambu mengkal, potong dadu -
- 1 buah mangga harum manis, potong dadu -
- 3 buah salak, buang biji, potong-potong -
- 2 sdm air jeruk nipis, ambil airnya -
- 1 kerat jeruk bali -
Buah :
- 200 gram gula pasir -
- 200 cc air -
- 2 ruas jari kayu manis -
- 2 butir cengkeh -
Cara membuat :
1. Rebus bahan kuah. Masukkan jambu, salak, masak sampai mendidih dengan api kecil. Angkat.
2. Masukkan jeruk bali, mangga, kurma, air jeruk. Hidangkan.
Untuk 5 porsi
Aura / Lezat Sehat 62 / Minggu ke-4 / September 2005
0 komentar:
Posting Komentar