Kamis, 18 November 2010

Pai Bayam Isi Tongkol

Pai Bayam Isi Tongkol



Bahan kulit :
- 150 gram margarin -
- 1/4 sdt garam -
- 1 butir telur -
- 350 gram tepung terigu protein sedang -
- 10 lembar (10 gram) daun bayan, diseduh, dicincang kasar -

Bahan isi :
- 1 ekor (250 gram) ikan tongkol ukuran kecil, difillet -
- 2 lembar daun jeruk, dibuang tulangnya -
- 1 lembar daun salam -
- 1 cm lengkuas, dimemarkan -
- 3 tangkai, dipetiki -
- 1 buah tomat, dicincang kasar -
- 100 ml santan dari 1/4 butir kelapa -
- 1/2 sdt garam -
- 1/4 sdt merica bubuk -
- 1/2 sdt gula pasir -
- 2 sdm minyak untuk menumis -

Bumbu halus :
- 1 siung bawang putih -
- 3 butir bawang merah -
- 4 buah cabai merah keriting -
- 1/2 cm kencur -
- 1/2 sdt terasi, dibakar -

Bahan :
- 2 kuning telur untuk olesan -
- 4 buah cabai merah keriting -
- 1/2 cm kencur -
- 1/2 sdt terasi, dibakar -

Bahan :
- 2 kuning telur untuk olesan -
- 20 gram wijen putih untuk taburan -

Cara membuat :
1. Isi : lumuri ikan dengan 1/2 sdt garam dan 1 sdt air jeruk nipis. Diamkan 10 menit.
2. Kukus 30 menit di atas api sedang sampai matang. Angkat dan suwir-suwir.
3. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus, daun salam, daun jeruk, lengkuas dan tomat sampai harum. Masukkan suwiran ikan. Aduk rata.
4. Tambahkan garam, merica bubuk dan gula pasir. Aduk rata. Tuang santan. Masak sampai matang dan meresap. Masukkan daun kemangi. Aduk rata. Angkat dan sisihkan.
5. Kulit : aduk rata bahan kulit sampai bergumpal. Diamkan dalam lemari es 10 menit.
6. Ambil sedikit adonan kulit. Cetak di cetakan pai oval kecil. Beri isi. Tutup dengan sisa kulit yang sudah digiling.
7. Cetak sisa kulit dengan cetakan bentuk daun. Letakkan di atas pai. Oleskan kuning telur. Tabur dengan wijen.
8. Oven 10 menit dengan api bahan suhu 160 oC sampai matang.

Untuk 18 buah

Saji edisi 182/th. VII/16 - 29 Juni 2010

0 komentar:

Posting Komentar

Ads

Popular Posts

Pengikut

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More