Senin, 30 Desember 2013

Vanilla Mousse

Vanilla Mousse


Bahan :
- Coklat masak putih 100 gram, potong kasar -
- Mentega tawar 25 gram -
- Gula kastor 1 sdm -
- Vanili bubuk 1/2 sdt -
- Telur ayam 2 butir -
- Whipping cream 75 gram, kocok kaku, dinginkan -
- Trimis secukupnya -

Cara membuat :

1. Tim coklat masak putih hingga leleh. Angkat dan sisihkan.
2. Kocok mentega, gula dan vanili, hingg lembut.
3. Tambahkan kuning telur satu persatu diaduk hingga rata dan kental.
4. Masukkan putih telur dan kerim secara bergantian ke dalam campuran coklat, sambil diaduk hingga rata.
5. Tambahkan sepetiga bagian krim, aduk rata.
6. Kocok putih telur dan krim secara bergantian ke dalam campuran coklat, sambild iaduk hingga rata.
8. Masukkan adonan dalam plastik segitiga / piping bag berisi spuit bintang ukuran besar. SImpan adonan dalam lemari pendingin hingga setengah beku, kurang lebih 1 jam.
9. Semprotkan adonan pada cone ice cream, taburkan trimis secukupnya. Sajikan.

Untuk 8 buah

Koki - Edisi 00165 - Desember 2009

0 komentar:

Posting Komentar

Ads

Popular Posts

Pengikut

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More