Selasa, 23 Maret 2010

Kue Bugis Mandi

Kue Bugis Mandi



Bahan A :
- 250 gram tepung ketan -
- 100 gram kentang, kukus, haluskan -
- 125 cc santan dari 1/2 butir kelapa -
- 50 cc air daun suji + 1 sdm air kapur sirih -

Bahan B :
- 200 gram kelapa parut -
- 150 gram gula merah -
- 50 gram gula pasir -
- 1/2 sdt faram -
- 150 cc air -
- 1/2 sdt vanilli -
- 1 lembar daun pandan -
- 1 lembar daun jeruk purut -

Bahan C (aduk masak sampai agak kental) :
- 200 cc santan -
- 2 sdm tepung beras -
- 50 gram sagu -
- 1 sdt garma -
- Daun pisang atau plastik untuk membungkus -

Cara membuat :
1. Bahan A aduk semua bahan sampai kalis. Bulatkan isi dengan bahan B.
2. tahun bahan adonan yang sudah diisi pada selembar daun pisang atau plastik. Siram bahan C. Lipat. Kukus 15 menit.

Untuk 45 buah

Aura / Lezat Sehat 45

0 komentar:

Posting Komentar

Ads

Popular Posts

Pengikut

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More