Jumat, 20 Agustus 2010

Ka-Nom-Dok-An-Chan

Ka-Nom-Dok-An-Chan
Kue Tradisional Thailand



Bahan :
- 125 gram tepung beras -
- 2 sdm tepung kanji -
- 2 sdm tepung hunkwe -
- 375 ml santan dari 1 butir kelapa -
- 125 gram air melati -
- 50 gram gula pasir -
- 4 tetes pewarna ungu -

Bahan topping :
- 200 gram gula pasir -
- 175 ml air melati -
- 3 kuning telur bebek -
- 200 gram kelapa setengah tua, dkupas lalu diparut kasar, tambahkan 1/2 sdt garam lalu kukus 10 menit -

Cara membuat :
1. Aduk tepung bersana setengah bagian santan. Uleni 5 menit.
2. Tambahkan sisa santan, air melati, gula dan pewarna ungu sedikit demi sedikit sambil diuleni.
3. Tuang ke cetakan kue mangkuk 5 menit. Tuang adonan ke dalamnya. Kukus 3 menit.
4. Angkat kue lalu balikkan tiap kue hingga bagian tengah kue yang belum matang, terbuang dan terbuang. Kukus lagi 7-10 menit. Dinginkan.
5. Topping : aduk gula dan air melati. Didihkan, saring. Didihkan lagi. Matikan api. Sisihkan.
6. Masukkan kuning telur ke plastik segitiga. Tetskan ke sirp mandidih sampai berbuti-butir.
7. Sendokkan kelapa kukus ke bagian tengah kue. Tambahkan butiran kunning telur rebus.

Untuk 20 buah

Saji edisi 43/th. III/06 - 19 April 2005

0 komentar:

Posting Komentar

Ads

Popular Posts

Pengikut

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More