Jumat, 30 Oktober 2009

Aneka Nanas Saus Asam Manis

Aneka Nanas Saus Asam Manis



Bahan (rendam 15 menit) :
- 6 paha ayam, potong-potong -
- 2 sdm saus tiram -
- 1/2 sdt lada bubuk -
- 1 sdt garam -
- 1 sdt maizena -

Bumbu pencelup (aduk rata) :
- 3/4 sdt baking powder -
- 3/4 sdt baking soda -
- 200 gram tepung terigu -
- 100 gram tepung maizena -
- 1 sdt daun bawang, iris-iris -
- Minyak goreng secukupnya -

Sayuran :
- 1/2 buah parika merah, potong-potong -
- 1 buah wartel, potong tipis-tipis -
- 1 buah wortel, potong tipis-tiis -
- 1/2 buah nanas, potong-potong -

Saus :
- 150 cc jus nanas -
- 75 gram gula merah -
- 1 sdt cuka -
- 4 sdm saus tomat -

Cara membuat :
1. Celupkan paha ke bahan pencelup, aduk rata.
2. Goreng sampai kuning matang, angkat.
3. Saus : Campur semua bahan saus. Masak hingga mendidih. Masukkan sayur, masak sebentar.
4. Tata ayam di piring saji. Siram saus.
4. Hidangkan.

Untuk 6 porsi

Aura / Lezat Sehat 181 Bonus Sisipan Aura no.02/XII

0 komentar:

Posting Komentar

Ads

Popular Posts

Pengikut

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More