Minggu, 10 Januari 2010

Ayam Kecap Kucai

Ayam Kecap Kucai



Bahan :
- Ayam 500 gram, potongpotong, goreng -
- Bawang bombay 100 gram, potong memanjang -
- Kucai 10 batang, potong-potong -
- Air kaldu 250 ml -
- Minyak goreng 3 sdm -

Bumbu :
- Bawang putih 4 siung, cincang -
- Bawang merah 5 butir, cincang -
- Kecap manis 2 sdm -
- Kecap manis 1 sdm -
- Minyak wijen 1/2 sdt -
- Gula pasir 1 sdt -
- Garam secukupnya -

Cara membuat :
1. Tumis bawang merah dan bawang putih hongga harum, tuang air kaldu dan masukkan semua bahan bumbu, masak hingga mendidih.
2. Masukkan aya, goreng, bawang bombay, cabe merah dan kucai, masak hingga bumbu meresap, angkat.
3. Sajikan.

Untuk 4 porsi

Lezat edisi 142 / tahun VI / 30 September - 6 Oktober 2009

0 komentar:

Posting Komentar

Ads

Popular Posts

Pengikut

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More